Sabtu, 22 September 2012 10:52
Dokumen tes CPNS Kota Sungaipenuh.(F:Averman)
“Berapa standar nilainya juga tidak dicantumkan. Tentu kami tidak bisa menentukan siapa yang saja yang lulus. Nanti kalau kita yang menentukan salah lagi. Makanya dengan persoalan ini kami kembali dipanggil ke Jakarta hari ini (Sabtu, 22/9) untuk membicarakan masalah ini,” terangnya.
Dari data yang diterima, yang lebih membingungkan lagi adalah untuk formasi kesehatan. Sambil menunjukkan dokumen kepada wartawan, dia mengungkapkan, untuk tenaga kesehatan tidak satupun nama yang dicantumkan alias tidak satupun yang lulus.
“Kalau saya hanya bicara tentu disebut mengada-ngada. Ini lihat dokumen yang kami terima masih disegel. Kami tidak berani membukanya, dokumen ini baru kita buka di Sungaipenuh dan kami baru mengetahuinya setelah membukanya di Sungaipenuh,” katanya.
Reporter : Averman
Tidak ada komentar:
Posting Komentar